Tajukflores.com – Berikut cara mengatasi WiFi terisolir padahal sudah bayar. Sebagai pelanggan IndiHome, Anda memiliki kewajiban untuk membayar tagihan tepat waktu.

Besarnya tagihan bervariasi bagi setiap pelanggan, tergantung pada jenis paket IndiHome yang digunakan.

Jika Anda terlambat membayar tagihan, IndiHome akan memberikan sanksi berupa isolir layanan sementara.

Ketika ini terjadi, Wifi IndiHome di rumah tidak bisa digunakan untuk sementara waktu.

Isolir IndiHome adalah bentuk denda atau sanksi yang diberikan kepada pelanggan yang tidak membayar tagihan sesuai ketentuan yang berlaku.

Pembayaran tagihan IndiHome harus dilakukan sebelum tanggal 20 setiap bulannya.

Tagihan IndiHome dicetak setiap tanggal 5, sehingga pelanggan memiliki waktu 15 hari untuk membayar tagihan sebelum layanan Wifi diisolir.