Contoh Teks MC Peringatan Hari Kebangkitan Nasional atau Harkitnas 20 Mei 2024

Sabtu 18-05-2024, 14:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Link Download PDF Pidato Hari Lahir Pancasila 2024 Resmi Pemerintah untuk Amanat Pembina Upacara 1 Juni

Link Download PDF Pidato Hari Lahir Pancasila 2024 Resmi Pemerintah untuk Amanat Pembina Upacara 1 Juni

Terimakasih kepada yang terhormat (nama) selaku pembicara yang telah menyampaikan materinya pada seminar kali ini. Mari berikan apresiasi kepada beliau dengan tepuk tangan.

Acara berikutnya adalah penyerahan plakat oleh Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pratama, Bapak/Ibu (nama) kepada (nama pemateri).

Kepada (nama dekan) dan (nama pemateri), kami persilakan untuk menempatkan diri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

[Prosesi penyerahan plakat kenang-kenangan]

Kami undang seluruh dosen dan para tamu undangan untuk naik ke atas panggung dan foto bersama.

[Foto bersama]

Kepada dekan dan jajarannya beserta pemateri dipersilakan duduk kembali.

Demikian acara Seminar Hari Kebangkitan Nasional Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pratama dengan tema “Kebangkitan Pendidikan Mendorong Kemajuan Bangsa”. Semoga bermanfaat bagi seluruh hadirin semua.

Acara yang terakhir yaitu penutup. Saya mengucapkan terima kasih dan mohon maaf sebesar-besarnya jika ada kata yang kurang berkenan di hati para hadirin semua.

Marilah kita tutup acara ini dengan mengucapkan hamdalah bersama-sama. Alhamdulillahirobbil’alamin.

Kepada Yang Terhormat Bapak Dekan beserta jajaran juga (nama pemateri) selaku pembicara diperkenankan meninggalkan tempat.

Saya mohon undur diri. Billahi taufiq wal hidayah, wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Ide Kegiatan untuk Memperingati Hari Kebangkitan Nasional

Ada banyak cara untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional, baik bagi siswa sekolah maupun masyarakat umum. Berikut beberapa contoh kegiatan yang bisa dilakukan:

Baca Juga:  Cara Menghilangkan Watermark Tulisan CapCut di Pojok Kanan atas Template

Upacara Bendera

Mengadakan upacara bendera tidak hanya dilakukan setiap hari Senin, tetapi juga saat peringatan hari-hari penting seperti Hari Kebangkitan Nasional.

Upacara ini biasanya diadakan di sekolah-sekolah serta instansi pemerintah, baik pusat maupun daerah. Melalui upacara bendera, kita dapat menumbuhkan rasa nasionalisme.

Pada kesempatan ini, pembina upacara bisa menyampaikan amanat terkait Hari Kebangkitan Nasional.

Seminar/Webinar

Menggelar seminar atau webinar adalah kegiatan lain yang bisa diikuti banyak orang. Seminar ini dapat diadakan oleh sekolah, kampus, atau berbagai lembaga. Tema yang diangkat bisa beragam, seperti pendidikan, ekonomi, sosial, atau lainnya.

Bakti Sosial

Hari Kebangkitan Nasional dapat diperingati dengan cara berbagi kepada sesama, bertujuan untuk mendukung kebangkitan bersama dari keterpurukan.

Bakti sosial bisa berupa pembagian sembako, penyaluran donasi ke panti asuhan atau komunitas tertentu, atau mengadakan donor darah.

Perlombaan

Mengadakan berbagai lomba bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional. Lomba dapat diselenggarakan oleh sekolah, kantor, atau lingkungan masyarakat.

Contoh lomba yang bisa digelar antara lain lomba pidato, menulis esai, baca puisi, lomba desain logo Harkitnas, dan lainnya.

Baca Juga:  Contoh Proposal Kegiatan Hari Kartini di Sekolah Tahun 2024

Dialog dan Diskusi Sejarah

Mengadakan dialog dan diskusi sejarah di sekolah atau kampus juga merupakan cara yang baik. Guru bisa menyampaikan sejarah Hari Kebangkitan Nasional dan berdirinya Budi Utomo, kemudian membuka sesi tanya jawab dengan siswa.

Kegiatan ini akan menambah wawasan sejarah dan diharapkan dapat menumbuhkan rasa cinta Tanah Air serta motivasi untuk belajar lebih giat.

Ziarah ke Taman Makam Pahlawan

Masyarakat dapat memperingati Harkitnas dengan berziarah ke makam pahlawan sebagai wujud penghormatan kepada mereka yang telah memperjuangkan kemerdekaan.

Mengunjungi Museum

Selain ziarah, berkunjung ke museum juga bisa menjadi kegiatan yang bermanfaat. Kegiatan ini menambah pengetahuan sejarah dan merupakan bentuk cinta Tanah Air serta penghargaan kepada para pahlawan.

Pasang Twibbon Harkitnas di Media Sosial

Memperingati Hari Kebangkitan Nasional juga bisa dilakukan di media sosial, salah satunya dengan memasang Twibbon bertema Harkitnas dan mengunggahnya.

Cara ini dapat membantu mengingatkan publik tentang pentingnya memperingati Harkitnas dan menginspirasi masyarakat untuk berpartisipasi dalam perubahan positif bagi bangsa.

Itulah contoh teks MC untuk acara peringatan Hari Kebangkitan Nasional atau Harkitnas 2024.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Robintinus Gun

Berita Terkait

Cara Download Sertifikat Akreditasi BAN-PT Kampus, untuk Persyaratan CPNS
BANPT Akreditasi – Begini Cara Cek Akreditasi Prodi dan Kampus Di Ban-PT Online Terbaru 2024
Begini Cara Mengeluarkan Kertas Nyangkut di Printer Epson L3110
Download Contoh Piagam Lomba HUT RI 17 Agustus 2024, Cek Link Unduh Sertifikat Online di Sini
Link Download Contoh Proposal 17 Agustus Kegiatan Karang Taruna Tingkat RT, RW, Desa PDF Terbaru 2024
Link Download Aplikasi Dapodik Versi 2025 Terbaru, Simak Cara Instal untuk Sekolah di Sini!
Link Cek Pengumuman Rekrutmen KAI 2024, Daftar Peserta Lolos Seleksi Administrasi Rilis Jam Berapa?
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi KAI 2024 Hari Ini Jam Berapa dan Cara Cek di Link e-recruitment.kai.id
Berita ini 79 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 15:04 WIB

BKN Umumkan Perpanjangan Pendaftaran dan Penyesuaian Jadwal Seleksi CPNS 2024

Jumat, 6 September 2024 - 13:46 WIB

Dana Beasiswa PIP Kemendikbud September 2024 Cair: Cek Rekening Anda Sekarang!

Kamis, 8 Agustus 2024 - 19:18 WIB

Panduan Lengkap Perpanjangan Visa on Arrival (VOA) di Indonesia: Kelayakan, Proses Aplikasi, dan Tips 

Kamis, 18 Juli 2024 - 13:40 WIB

Klarifikasi Penulis Novel Bramana’s Family Dinilai Playing Victim, Netizen Geram dan Tagar #JusticeForNova Menggema

Kamis, 18 Juli 2024 - 12:27 WIB

Terkuak Profesi Hans dan Rita Tomasoa, Pasutri Lansia Tewas Membusuk di Jonggol

Rabu, 17 Juli 2024 - 18:17 WIB

7 Rahasia Mencuci Baju Putih Tetap Cerah dan Bersih

Selasa, 16 Juli 2024 - 20:49 WIB

Tol Ngawi Bojonegoro Kapan Dibangun? Ini Desa yang Terdampak Tol Ngaroban dan Jadwal Pembebasan Lahan

Minggu, 14 Juli 2024 - 18:47 WIB

WhatsApp Kembangkan Fitur Translate Otomatis dalam Chat

Berita Terbaru

Sejumlah ekor mamalia paus terdampar di pesisir pantai di Kabupaten Alor. ANTARA/Ho-warga.

Daerah

BKKPN Selidiki Kasus 50 Ekor Paus Terdampar di Alor NTT

Sabtu, 7 Sep 2024 - 15:40 WIB