Legenda Buaya Putih Penunggu Danau Tolire Maluku Utara

Sabtu 28-10-2023, 11:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danau Tolire terletak di Desa Takome, Kecamatan Pulau Ternate, sekitar 20 km dari Kota Ternate, Maluku Utara. Foto: Instagram @ahmadtito

Danau Tolire terletak di Desa Takome, Kecamatan Pulau Ternate, sekitar 20 km dari Kota Ternate, Maluku Utara. Foto: Instagram @ahmadtito

Tajukflores.com – Danau Tolire, yang terhampar indah di kaki Gunung Gamalama di Ternate, Provinsi Maluku Utara, bukan sekadar destinasi wisata biasa. Selain keindahan air hijau lumutnya, ada cerita unik yang membuat kunjungan ke danau ini begitu menarik. Kisah tentang melempar batu dan legenda buaya putih penunggu Danau Tolire.

Menurut Musni (30), seorang pedagang makanan di sekitar Danau Tolire, fenomena unik ini terjadi saat seseorang melempar batu ke danau. Keunikan tersebut tampak saat orang yang melempar tak bisa melihat adanya tanda air ketika batu menyentuh permukaan air danau.

Baca Juga:  Legenda Buaya Putih, Asal-usul Terjadinya Danau Tolire di Maluku Utara

“Saat melempar batu, kita tidak bisa melihat di mana batu itu jatuh dan jejak airnya. Hanya orang tertentu yang bisa melihatnya,” jelas Musni di pinggiran Danau Tolire pada Minggu, 16 Agustus 20215.

Danau Tolire terletak di Desa Takome, Kecamatan Pulau Ternate, sekitar 20 km dari Kota Ternate. Perjalanan menuju danau ini memakan waktu sekitar 40 menit dengan mobil.

Di sekitar danau ini, wisatawan dapat menemukan berbagai makanan yang dijual oleh para pedagang setempat. Tak lupa, segarnya air kelapa muda juga dapat dinikmati oleh setiap pengunjung.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Marcel Gual

Editor : Edeline Wulan

Berita Terkait

Mirip Film ‘Ipar Adalah Maut’, Wanita Ini Curhat Hampir Jadi Rani dalam Kehidupan Rumah Tangga Kakak Kandung
Kisah Korban Salah Tangkap Polisi, Robert DuBoise Dibebaskan Usai 37 Tahun Mendekam di Penjara
Tradisi Unik Perayaan Waisak di Indonesia: Dari Festival Lampion Hingga Upacara Bathing the Buddha
Jejak Hobbit yang Hilang: Mencari Ebu Gogo di Flores, Apakah Mereka Benar-benar Ada?
Sejarah 16 Mei: Mengenang Peristiwa Eksekusi Mati 6 Tentara PETA oleh Jepang
Ada 5 Kota Mati di Indonesia yang Dulunya Sangat Ramai, Penyebabnya Bervariasi
Hari Raya Kenaikan Yesus Kristus: Sejarah dan Tradisi Unik di Berbagai Negara
Menelusuri Sejarah dan Makna Doa Rosario: Bunga Mawar Cinta dan Iman kepada Yesus Melalui Bunda Maria
Berita ini 70 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 19:45 WIB

Megawati Ngaku Sedih dengan Perilaku Eks Ketua KPU Hasyim Asy’ari Terlibat Skandal dengan Cindra Aditi

Jumat, 5 Juli 2024 - 17:56 WIB

Belajar dari Kasus Asusila Hasyim Asy’ari, DPD RI Minta KPU Lakukan Pengawasan Internal

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:08 WIB

ASDP Kupang Tutup Sementara 3 Rute Penyeberangan Kapal Ferry Akibat Cuaca Buruk

Kamis, 4 Juli 2024 - 15:58 WIB

Emosional, Cindra Aditi Korban Kasus Asusila Hasyim Asy’ari Akui Butuh Mental Kuat dengar Putusan DKPP

Kamis, 4 Juli 2024 - 14:03 WIB

Presiden Jokowi Naikan Gaji Kepala Ombudsman Daerah Jadi Rp18 Juta per Bulan

Kamis, 4 Juli 2024 - 12:16 WIB

Usai Berhubungan Badan dengan Ketua KPU Hasyim Asy’ari, Cindra Aditi Tejakinkin Alami Hal Ini

Kamis, 4 Juli 2024 - 11:53 WIB

Segini Gaji Cindra Aditi Tejakinkin, Korban Asusila Ketua KPU Hasyim Asy’ari

Kamis, 4 Juli 2024 - 11:27 WIB

Sosok Cindra Aditi Tejakinkin, Korban Asusila yang Bikin Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari Dipecat DKPP

Berita Terbaru

 Barantum adalah salah satu dari BSP WhatsApp terkemuka yang paling sering digunakan dan direkomendasikan oleh banyak perusahaan. Foto: Berantum

Entrepreneurship

Mengenal BSP WhatsApp Barantum: Layanan, Fitur, Hingga Biayanya

Jumat, 5 Jul 2024 - 20:52 WIB

Poster film horor Janji Darah. Foto: Istimewa

Gaya Hidup

Deretan Film Horor Indonesia yang Tayang di Bulan Juli

Jumat, 5 Jul 2024 - 20:23 WIB