Sebanyak 47.441 peserta UKMPPG Daljab periode 1 tahun 2024 dinyatakan lolos, sementara 1.614 peserta tidak lolos.

Cara Melihat Hasil Pengumuman UKMPPG 2024

Mahasiswa dapat melihat hasil pengumuman UKMPPG 2024 Periode 1 secara mandiri. Berikut adalah panduan untuk memeriksa hasil pengumuman secara online di laman ukm.ppg.kemdikbud.go.id:

  • Akses situs ukm.ppg.kemdikbud.go.id.
  • Masuk ke akun masing-masing peserta.
  • Pilih menu “Cek Kelulusan”.
  • Masukkan nomor daftar ujian.
  • Masukkan tanggal lahir peserta.
  • Klik tombol biru “Lihat Status Kelulusan” di bagian bawah.
  • Hasil UKMPPG akan langsung ditampilkan.
Baca Juga:  Cara Mendapatkan Uang Jual Foto di Shutterstock, Buat Apa Suka Motret Kalau Cuma Bikin Penuh Galeri!

Untuk download hasil pengumuman UKMPPG Periode 1 Tahun 2024, kunjungi link berikut ini.

Baca Juga:  Cara Menghindari Penipuan Asuransi: Kenali Modus dan Tipsnya!

https://drive.google.com/file/d/1YK33ello5fGyDnrnSfWGy1uf6h3r09CD/view

Itulah info link cek hasil pengumuman UKMPPG 2024 download PDF serta cara melihat kelulusan daftar nama lolos periode 1 di situs ukm.ppg.kemdikbud.go.id.