Menangkal Degradasi Pancasila: Seminar Lemondial Business School Ajak Generasi Z Berwawasan Kebangsaan

Sabtu 15-06-2024, 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Lemondial Business School menggelar Seminar Kebangsaan pada Jumat, 14 Juni 2024 dengan tema

Lemondial Business School menggelar Seminar Kebangsaan pada Jumat, 14 Juni 2024 dengan tema "Antara Kuliah, Kerja dan Pancasila bagi Gen Z" pada Jumat (14/6/2024). Foto: Tajukflores.com/Istimewa

Generasi muda juga perlu banyak belajar, meningkatkan kompetensi diri, memperluas pergaulan atau jejaring sehingga menjadi pribadi yang bermanfaat bagi bangsa dan negara di masa depan.

“Kalau saya perhatikan, anak-anak sekarang sebut dengan kaum rebahan, padahal waktu itu tidak bisa diputar kembali. Jadi adik-adik harus tetap semangat, dan kita percaya bahas bangsa Indonesia itu hebat,” tukas alumnus Universitas Pertahanan ini.

Ary yang juga adalah Direktur Pengembangan Bisnis Mirage Defence by M Group Asia ini mengurai bentuk-bentuk aktualisasi nilai Pancasila dalam dunia kerja.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pengamalan Sila I:

1. Melihat kerja sebagai Ibadah sehingga selalu bersyukur atas pekerjaan yang diamanahkan Tuhan.
2. Takut kepada Tuhan dengan berhati-hati dalam bekerja, menjauhi kejahatan, seperti praktek korupsi dan yang merugikan perusahaan tempat bekerja.
3. Tidak mengganggu, menghalangi-halangi atau menghina rekan yang berlainan agama dalam beribadah.
4. Mengutamakan kejujuran di atas segalanya.
5. Percaya bahwa Tuhan memberikan kelebihan dan kekurangan kepada setiap manusia, maka kita harus selalu mengembangkan setiap potensi.

Baca Juga:  Tips Pilih Jurusan Kuliah bagi Gen Z di Tahun 2024, Jangan Salah Langkah!

Pengamalan Sila II:

1. Menolong teman yang kesulitan
2. Bersikap adil, tidak membeda-bedakan dalam memilih bawahan, rekan kerja mitra dan pembeli
3. Sikap berbagi baik ilmu maupun hal positif lainnya
4. Bersedia meminta maaf atau memaafkan
5. Hormat kepada pimpinan

Pengamalan Sila III:

1. Membangun kerja sama dalam kerja
2. Berkomunikasi menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar
3. Tidak membeda-bedakan tim di kantor

Baca Juga:  Di depan Kiai di Banten, Prabowo Ngaku Rela Berikan Nyawa untuk Kemakmuran Indonesia

Pengamalan Sila IV:

1. Bermusyawarah dalam menyelesaikan masalah
2. Berani memberikan usulan, interaktif, jangan pasif
3. Menerima kekalahan dengan ikhlas
4. Berani mengungkapkan kesalahan
5. Berani menegur rekan kerja
6. Melaksanakan aturan dan keputusan dengan ikhlas

Pengamalan Sila V:

1. Pimpinan memberikan tugas yang merata sesuai kemampuan anak buah
2. Pemimpin memberikan pujian kepada karyawan yang berprestasi
3. Pemimpin merekrut karyawan berdasarkan kompetensi
4. Pemimpin peduli terhadap anggota tim dari terendah sampai tertinggi

Seminar diakhir dengan penyerahan Sertifikat dan Plakat Penghargaan kepada ketiga narasumber dan dilanjutkan dengan sesi foto bersama dengan Civitas Akademika LBS dan peserta.*

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : DM

Editor : Marcel Gual

Berita Terkait

Pondok Pesantren Daarut Tarmizi Gelar Tafaqquh Fiddin MUI Kabupaten Sukabumi
Jalur Zonasi PPDB 2024: Antara Jarak Rumah dan Usia, Mana Didahulukan?
Lahirnya Angkatan Puisi Esai, Sebuah Fenomena Baru dalam Sastra Indonesia
Mengapa Filsafat Penting? Romo Magnis Suseno Ungkap Jawabannya!
Romo Magnis Suseno: Filsafat di Indonesia Masih Kurang Mendapat Perhatian
Sampai Miliaran Rupiah per Bulan, Ini 10 Negara dengan Gaji Guru Tertinggi di Dunia
Mengenal Makna ‘Cewek Nasi KFC’ dan ‘Sponge 18’ di TikTok, ternyata Negatif
Mencegah Stunting dengan Gizi Sehat, Tips dari Ahli Gizi 
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 1 Juli 2024 - 12:08 WIB

Mengenal LockBit, Ransomware Mematikan yang Mengancam Bisnis Global

Senin, 1 Juli 2024 - 06:27 WIB

Polda Metro Jaya Prediksi 182 Ribu Orang Hadiri Pesta Rakyat HUT Bhayangkara ke-78 di Monas

Senin, 24 Juni 2024 - 16:05 WIB

Kamu Harus Tahu, Ini 4 Manfaat Pemadanan NIK dan NPWP

Jumat, 21 Juni 2024 - 12:02 WIB

Uskup Terpilih Keuskupan Labuan Bajo Diumumkan Hari Ini, Ada 2 Nama yang Beredar!

Selasa, 18 Juni 2024 - 20:45 WIB

Waspada Penipuan Berkedok EURO 2024! Kaspersky Ungkap Modus Penipuan Tiket, Streaming, dan Koin Kripto Palsu

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:34 WIB

Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024, Ini 20 Peserta dengan Nilai Tertinggi

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:09 WIB

190.444 Peserta Lulus SNBT 2024, Ini 20 PTN Penerima Terbanyak!

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:01 WIB

20 Prodi Terketat UTBK SNBT 2024, Dominasi Vokasi dan Meningkatnya Minat SMK

Berita Terbaru