Pemda Manggarai Barat Dukung Sertifikasi Halal MUI untuk Pelaku Usaha di Labuan Bajo

Kamis 09-05-2024, 22:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Daerah (Sekda) Manggarai Barat, Fransiskus Sales Sodo saat memberikansambutan di Festival Syawal 1445 H oleh LPPOM MUI di Labuan Bajo. Foto:  LPPOM MUI

Sekretaris Daerah (Sekda) Manggarai Barat, Fransiskus Sales Sodo saat memberikansambutan di Festival Syawal 1445 H oleh LPPOM MUI di Labuan Bajo. Foto: LPPOM MUI

Tajukflores.com – Pemerintah Daerah Manggarai Barat (Pemda Mabar) Nusa Tenggara Timur (NTT) menyatakan dukungannya atas penyelenggaraan Festival Syawal 1445 H oleh LPPOM MUI di Labuan Bajo.

Baca Juga:  Tanam Ribuan Anakan Bambu, Bupati Mabar Impikan Warga Bikin Sepeda dari Bambu

Hal ini dilakukan sebagai upaya menarik wisatawan dari berbagai kalangan, termasuk wisatawan muslim.

Hal tersebut disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Manggarai Barat, Fransiskus Sales Sodo, yang mewakili Bupati Manggarai Barat dalam acara Festival Syawal LPPOM 1445 H pada 8 Mei 2024.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Adrian G

Editor : DM

Berita Terkait

Hasyim Asy’ari Dicopot dari Jabatan Ketua KPU RI karena Kasus Asusila, Paksa Korban Lakukan Hubungan Badan
Kemenhub Harap Uji Coba Taksi Terbang di IKN Tak Ganggu Jalur Udara Pesawat
Kemenpan RB Siapkan Ribuan Formasi CPNS 2024 untuk IKN Nusantara
Profil Elisabeth Maria Mersin, Direktur Perumda Bidadari yang Baru
HUT Bhayangkara ke-78, Kapolres Mabar: Momentum Introspeksi Polri!
Benny K Harman Nilai KPK seperti Teroris: Menakutkan!
Lantik Maria Mersin sebagai Direktur Perumda Bidadari, Bupati Edi Endi: Ada Tanda-tanda Kehidupan di Perusahaan Ini!
Ransomware: Serangan Malware Berbahaya Saat Ini, Cara Kerja dan Bagaimana Menghindarinya?
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 1 Juli 2024 - 12:08 WIB

Mengenal LockBit, Ransomware Mematikan yang Mengancam Bisnis Global

Senin, 1 Juli 2024 - 06:27 WIB

Polda Metro Jaya Prediksi 182 Ribu Orang Hadiri Pesta Rakyat HUT Bhayangkara ke-78 di Monas

Senin, 24 Juni 2024 - 16:05 WIB

Kamu Harus Tahu, Ini 4 Manfaat Pemadanan NIK dan NPWP

Jumat, 21 Juni 2024 - 12:02 WIB

Uskup Terpilih Keuskupan Labuan Bajo Diumumkan Hari Ini, Ada 2 Nama yang Beredar!

Selasa, 18 Juni 2024 - 20:45 WIB

Waspada Penipuan Berkedok EURO 2024! Kaspersky Ungkap Modus Penipuan Tiket, Streaming, dan Koin Kripto Palsu

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:34 WIB

Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024, Ini 20 Peserta dengan Nilai Tertinggi

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:09 WIB

190.444 Peserta Lulus SNBT 2024, Ini 20 PTN Penerima Terbanyak!

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:01 WIB

20 Prodi Terketat UTBK SNBT 2024, Dominasi Vokasi dan Meningkatnya Minat SMK

Berita Terbaru