Simak, Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Elastisitas Harga Permintaan, dan Apa yang Menyebabkan Permintaan Suatu Barang atau Jasa Dikatan Menjadi Elastis

Kamis 18-04-2024, 04:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

faktor-faktor yang mempengaruhi elastisitas harga permintaan, dan apa yang menyebabkan permintaan suatu barang atau jasa dikatan menjadi lebih elastis atau tidak elastis

faktor-faktor yang mempengaruhi elastisitas harga permintaan, dan apa yang menyebabkan permintaan suatu barang atau jasa dikatan menjadi lebih elastis atau tidak elastis

Tajukflores.com – Berikut penjelasan lengkap tentang faktor-faktor yang mempengaruhi elastisitas harga permintaan, dan apa yang menyebabkan permintaan suatu barang atau jasa dikatan menjadi lebih elastis atau tidak elastis.

Elastisitas harga permintaan adalah konsep yang esensial dalam ekonomi mikro yang menggambarkan seberapa sensitif atau responsifnya permintaan terhadap perubahan harga suatu barang atau jasa.

Apabila permintaan terhadap produk tertentu sangat responsif terhadap perubahan harga, maka elastisitas harganya dikatakan elastis.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ini menandakan bahwa konsumen cenderung mengurangi atau meningkatkan jumlah pembelian mereka secara signifikan ketika harga berubah.

Sebaliknya, jika permintaan kurang responsif terhadap perubahan harga, maka elastisitas harganya dikatakan inelastis.

Baca Juga:  Contoh Soal Lomba Cerdas Cermat Hari Pendidikan Nasional Terbaru 2024

Hal ini menunjukkan bahwa konsumen tidak terlalu bereaksi terhadap perubahan harga, dan jumlah pembelian tidak berubah secara signifikan meskipun harga berubah.

Bagi Anda yang mencari informasi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi elastisitas harga permintaan, dan apa yang menyebabkan permintaan suatu barang atau jasa dikatan menjadi lebih elastis atau tidak elastis, ada baiknya Anda menyimak artikel ini hingga tuntas.

Artikel ini akan mengulas dan menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi elastisitas harga permintaan, dan apa yang menyebabkan permintaan suatu barang atau jasa dikatan menjadi lebih elastis atau tidak elastis. Selain itu, akan diberikan contoh masing-masing faktor tersebut.

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Elastisitas Harga Permintaan

Elastisitas harga permintaan mencerminkan seberapa besar persentase perubahan jumlah barang yang diminta karena perubahan harga barang tersebut. Beberapa faktor yang memengaruhi elastisitas harga permintaan adalah:

Baca Juga:  Bandingkan Kondisi Perbankan Indonesia Saat Terjadinya Krisis Ekonomi 1998 Dengan Kondisi Perbankan Sekarang Tahun 2024 Pasca Pemilu

1. Ketersediaan Barang Pengganti

Jika terdapat banyak barang pengganti yang tersedia, permintaan suatu barang akan lebih elastis. Konsumen memiliki banyak opsi untuk beralih ke barang lain jika harga barang yang dimaksud naik.

Sebagai contoh, permintaan pulpen akan lebih elastis daripada permintaan garam.

2. Persentase Pendapatan yang Digunakan untuk Membeli Barang

Semakin besar persentase pendapatan yang diperlukan untuk membeli suatu barang, semakin elastis permintaan barang tersebut.

Konsumen menjadi lebih sensitif terhadap perubahan harga ketika barang tersebut merupakan kebutuhan pokok.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Robintinus Gun

Berita Terkait

Cara Download Sertifikat Akreditasi BAN-PT Kampus, untuk Persyaratan CPNS
BANPT Akreditasi – Begini Cara Cek Akreditasi Prodi dan Kampus Di Ban-PT Online Terbaru 2024
Begini Cara Mengeluarkan Kertas Nyangkut di Printer Epson L3110
Download Contoh Piagam Lomba HUT RI 17 Agustus 2024, Cek Link Unduh Sertifikat Online di Sini
Link Download Contoh Proposal 17 Agustus Kegiatan Karang Taruna Tingkat RT, RW, Desa PDF Terbaru 2024
Link Download Aplikasi Dapodik Versi 2025 Terbaru, Simak Cara Instal untuk Sekolah di Sini!
Link Cek Pengumuman Rekrutmen KAI 2024, Daftar Peserta Lolos Seleksi Administrasi Rilis Jam Berapa?
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi KAI 2024 Hari Ini Jam Berapa dan Cara Cek di Link e-recruitment.kai.id
Berita ini 427 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 15:04 WIB

BKN Umumkan Perpanjangan Pendaftaran dan Penyesuaian Jadwal Seleksi CPNS 2024

Jumat, 6 September 2024 - 13:46 WIB

Dana Beasiswa PIP Kemendikbud September 2024 Cair: Cek Rekening Anda Sekarang!

Kamis, 8 Agustus 2024 - 19:18 WIB

Panduan Lengkap Perpanjangan Visa on Arrival (VOA) di Indonesia: Kelayakan, Proses Aplikasi, dan Tips 

Kamis, 18 Juli 2024 - 13:40 WIB

Klarifikasi Penulis Novel Bramana’s Family Dinilai Playing Victim, Netizen Geram dan Tagar #JusticeForNova Menggema

Kamis, 18 Juli 2024 - 12:27 WIB

Terkuak Profesi Hans dan Rita Tomasoa, Pasutri Lansia Tewas Membusuk di Jonggol

Rabu, 17 Juli 2024 - 18:17 WIB

7 Rahasia Mencuci Baju Putih Tetap Cerah dan Bersih

Selasa, 16 Juli 2024 - 20:49 WIB

Tol Ngawi Bojonegoro Kapan Dibangun? Ini Desa yang Terdampak Tol Ngaroban dan Jadwal Pembebasan Lahan

Minggu, 14 Juli 2024 - 18:47 WIB

WhatsApp Kembangkan Fitur Translate Otomatis dalam Chat

Berita Terbaru

Sejumlah ekor mamalia paus terdampar di pesisir pantai di Kabupaten Alor. ANTARA/Ho-warga.

Daerah

BKKPN Selidiki Kasus 50 Ekor Paus Terdampar di Alor NTT

Sabtu, 7 Sep 2024 - 15:40 WIB