Uskup Terpilih Keuskupan Labuan Bajo Diumumkan Hari Ini, Ada 2 Nama yang Beredar!

Jumat 21-06-2024, 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Uskup terpilih Keuskupan Labuan Bajo akan diumumkan hari ini, Jumat 21 Juni 2024. Foto ilustrasi/Tajukflores.com

Uskup terpilih Keuskupan Labuan Bajo akan diumumkan hari ini, Jumat 21 Juni 2024. Foto ilustrasi/Tajukflores.com

Informasi ini disampaikan oleh Administrator Keuskupan Ruteng, RD. Alfons Segar dalam surat ibadat pengumuman bernomor 227/II.1.2/VI/2024.

“Mari kita menyambut Uskup Terpilih Labuan Bajo dengan suka cita sembari mendoakan uskup terpilih agar dilimpahi segala berkat dalam karya pelayanannya,” demikian isi surat undangan yang dikeluarkan Keuskupan Ruteng, dikutip pada Jumat (21/6).

Baca Juga:  Kemesraan Jaksa Agung dan Kapolri di Tengah Isu Penguntitan Jampidsus oleh Densus 88 

Diketahui, Labuan Bajo berstatus Kevikepan yang secara administrasi ada di bawah wilayah Keuskupan Ruteng.

Kevikepan adalah istilah untuk pembagian wilayah di dalam keuskupan yang dibentuk oleh uskup dan dipimpin oleh vikaris episkopal (vikep).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Alex K

Editor : Marcel Gual

Berita Terkait

4 Alasan Kenapa WhatsApp Official Centang Hijau Tidak Bisa Untuk Akun Pribadi
Mengenal LockBit, Ransomware Mematikan yang Mengancam Bisnis Global
Polda Metro Jaya Prediksi 182 Ribu Orang Hadiri Pesta Rakyat HUT Bhayangkara ke-78 di Monas
Kamu Harus Tahu, Ini 4 Manfaat Pemadanan NIK dan NPWP
Waspada Penipuan Berkedok EURO 2024! Kaspersky Ungkap Modus Penipuan Tiket, Streaming, dan Koin Kripto Palsu
Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024, Ini 20 Peserta dengan Nilai Tertinggi
190.444 Peserta Lulus SNBT 2024, Ini 20 PTN Penerima Terbanyak!
20 Prodi Terketat UTBK SNBT 2024, Dominasi Vokasi dan Meningkatnya Minat SMK
Berita ini 580 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 1 Juli 2024 - 12:08 WIB

Mengenal LockBit, Ransomware Mematikan yang Mengancam Bisnis Global

Senin, 1 Juli 2024 - 06:27 WIB

Polda Metro Jaya Prediksi 182 Ribu Orang Hadiri Pesta Rakyat HUT Bhayangkara ke-78 di Monas

Senin, 24 Juni 2024 - 16:05 WIB

Kamu Harus Tahu, Ini 4 Manfaat Pemadanan NIK dan NPWP

Jumat, 21 Juni 2024 - 12:02 WIB

Uskup Terpilih Keuskupan Labuan Bajo Diumumkan Hari Ini, Ada 2 Nama yang Beredar!

Selasa, 18 Juni 2024 - 20:45 WIB

Waspada Penipuan Berkedok EURO 2024! Kaspersky Ungkap Modus Penipuan Tiket, Streaming, dan Koin Kripto Palsu

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:34 WIB

Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024, Ini 20 Peserta dengan Nilai Tertinggi

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:09 WIB

190.444 Peserta Lulus SNBT 2024, Ini 20 PTN Penerima Terbanyak!

Kamis, 13 Juni 2024 - 16:01 WIB

20 Prodi Terketat UTBK SNBT 2024, Dominasi Vokasi dan Meningkatnya Minat SMK

Berita Terbaru